Deskripsi Buku
Di usia balita kebanyakan anak sudah belajar mengenal huruf dan angka melalui permainan dan aktivitas sehari-hari. Supaya tidak cepat bosan dan si Kecil lebih tertarik untuk belajar mengenal huruf, Ibu bisa mengajarinya dengan beberapa cara asyik berikut ini yaitu bermain flashcard.
Flashcard atau kartu bergambar dapat digunakan untuk bermain tebak gambar sambil meminta si Kecil untuk menyebutkan nama dan jumlah gambar di salah satu kartu. Aneka warna dan gambar yang lucu pada kartu pasti akan membuat si Kecil belajar dengan semangat. Opredo Kartu Seru Hafiz Hafizah – Angka & Huruf Hijaiah adalah kartu belajar huruf dan angka hijaiyah berbentuk flash card dengan latihan menulis di bagian belakangnya.
Bersama dengan karakter Hafiz dan Hafizah, jadikan pembelajaran anak sebagai kegiatan yang menyenangkan. Yuk ajak si kecil belajar mengenal angka dan huruf hijaiah. Selain dapat digunakan untuk belajar, bagian belakang kartu ini juga dapat digunakan sebagai latihan menulis untuk si kecil. Dipasang dengan ring besar, kartu ini dapat dipisah maupun disatukan kembali. Karenanya, orangtua dapat menyesuaikan pembelajaran si kecil sesuai dengan tahap kemampuannya.
Sinopsis Buku
Yuk ajak si kecil belajar mengenal angka dan huruf hijaiah. Selain dapat digunakan untuk belajar, bagian belakang kartu ini juga dapat digunakan sebagai latihan menulis untuk si kecil. Dipasang dengan ring besar, kartu ini dapat dipisah maupun disatukan kembali. Karenanya, orangtua dapat menyesuaikan pembelajaran si kecil sesuai dengan tahap kemampuannya. Bersama dengan karakter Hafiz dan Hafizah, jadikan pembelajaran anak sebagai kegiatan yang menyenangkan.
Reviews
There are no reviews yet.